Galeri Foto: Duka Banjir Bandang dan Longsong Mamuju Tengah

Rumah warga tenggelam dan terseret banjir dan material lumpur (Foto: Jamal Tanniewa/FMS)
Mateng, fokusmetrosulbar.com--Potret peristiwa longsor dan banjir bandang melanda Desa Tabolang Kecamatan Topoyo Kabupaten Mamuju Tengah, Sulawesi Barat, pukul 21.15 wita, Jumat (7/7).

Peristiwa ini menghanyutkan dua rumah warga milik Manatang (55) dan Sattung (60) di Dusun Tabolang. Rumah Syamsuddin (50) tergantung di Bantaran sungai akibat abrasi, sedangkan rumah Tahang (45) terendam banjir.

BACA : 2 Rumah Terseret Banjir Bandang, 16 Jiwa Mengungsi Tengah Malam   

Berita terkait : Banjir Bandang Melanda Mateng, Dua Rumah Dikabarkan Hanyut

Sementara longsor di Dusun Je'ne Tallasa menjebak dua unit truk pengangkut LPG dan Premium. Satu unit Avanza nyaris tertutup material tanah saat melintas mendadak longsor di Jalan Trans Sulawesi itu. Laporan Kades Tabolang Rustam, terdapat dua titik longsor menutupi badan jalan.

BACA:  Longsor Topoyo, Tiga Mobil Terjebak. (jml/riz)

Galeri Foto Bencana Banjir Bandang dan Longsor 


Foto: Jamal Tanniewa/FMS

Foto: Jamal Tanniewa/ FMS

Foto: Jamal Tanniewa/FMS
Foto: Jamal Tanniewa/FMS
Foto: Jamal Tanniewa/FMS

Foto: Jamal Tanniewa/FMS
Foto: Jamal Tanniewa/FMS

Related

MATENG 6660190636916898091

Post a Comment

emo-but-icon

FOKUS METRO SULBAR

BERITA Populer Minggu Ini

item
close
Banner iklan disini